MISTERI POHON BERUSIA RATUSAN TAHUN

MISTERI POHON BERUSIA RATUSAN TAHUN

KASIR4D – Cerita kali ini Mimin akan menceritakan cerita misteri pohon berusia ratusan tahun. Yuk mari kita  membaca dengan seksama ya

Misteri Pohon Berusia Ratusan Tahun

Pohon Leses di Desa Tambak, Kecamatan Mojosongo, Boyolali, Jawa Tengah bukan saja unik karena ukurannya yang raksasa dengan diameter 10-15 meter. Namun pohon purba tersebut menyimpan banyak cerita warga sekitar.

“Ya memang ada ceritanya. Pohon Leses kan ada tiga, yang di Dusun Tegalrejo itu yang paling tua,” tutur Kadus I Desa Tambak, Kecamatan Mojosongo, Boyolali Tri Abdullah kepada detikJateng, Minggu (18/9/2022) siang.

Menurut Tri, dari cerita turun-temurun ketiga pohon tersebut di yakini satu keluarga. Yang pohon raksasa paling besar di sebut Leses lanang (laki -laki).

“Yang besar itu sering di sebut Leses Lanang.

Baca Juga >>> Kasir4D : Agen Togel, Bandar Togel , Casino Online terpercaya

Nyoto (90) sesepuh Dusun Tegalrejo, Desa Tambak menyatakan pohon Leses raksasa itu berada di tegalan milik tetangganya, Yoto Jumi. Tegalan tersebut dapat sekitar pernah menjadi perkebunan penjajah Belanda.

“Tegalan di sini ini dulu menurut orang tua dan kakek saya sempat jadi perkebunan Belanda di masa keraton. Tanaman utama tebu, dan kayu sehingga seperti hutan, dan pohon itu sudah ada,” tutur Nyoto.

Sepengetahuannya, lanjut Nyoto, pohon Leses raksasa itu belum pernah ambruk. Tapi dahannya patah pernah terjadi dua kali.

“Seumur saya, belum pernah ambruk. Tapi dahannya patah sudah dua kali, ukurannya juga besar, itu masih ada sisanya,” imbuh Nyoto sambil menunjuk potongan kayu berdiameter sekitar 80 centimeter di tepi jalan.

Jimin Riyanto (60) Warga Dusun Tegalrejo

Desa Tambak menceritakan pohon Leses raksasa itu di ladang milik kakaknya, Yoto Suparno atau Yoto Jumi. Sejarah dari ayah dan keluarga memang tegalan sekitar kampung dulunya di sewa Belanda.

“Dulu tegalan di sini pernah jadi perkebunan Belanda. Kalau cerita aneh-aneh tidak ada tapi pernah di fungsikan untuk mengintai musuh jaman perang melawan Belanda,” terang Jimin.

Di katakan Jimin, ada tiga pohon Leses di sekitar kampungnya. Yang besar di sebut Leses Lanang, yang dekat sendang Leses wadon.

Baca Juga >>> Kasir4D : Agen Togel, Bandar Togel , Casino Online terpercaya

“Di sebut Leses Lanang dan wadon yang dekat sungai. Tidak untuk nenepi tapi kalau orang foto – foto di lokasi sering, bahkan bisa naik juga,” papar Jimin.

Pohon Leses raksasa itu, papar Jimin, sekitar 10 tahun lalu pernah di tawar hendak di beli orang. Harga yang di tawarkan Rp 50 juta.

“Sekitar 10 tahun lalu pernah di tawar, kalau tidak salah Rp 50 juta tapi tidak di berikan. Kayunya yang patah juga pernah di jual ke pasar tapi saat kayu yang lain laku, tak satu pun orang berminat,” sambung Jimin.

Di masa lalu, tambah Jimin, pada batang pohon tersebut konon ada sebatang busur panah menancap. Panah tersebut kini hilang di telan batang.

“Dulu ceritanya ada satu busur panah menancap. Tapi karena tidak di ambil jadi hilang di telan batang pohon yang tumbuh terus,” pungkas Jimin.

Agen Togel, Bandar Togel, Casino Online, Agen Judi Online, Slot Online Terpercaya, Slot gacor

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *