Build Gatotkaca terbaik yang sudah terbukti

Build Gatotkaca terbaik yang sudah terbukti

 

Lotto03 – Berikut adalah Build Gatotkaca terbaik yang sudah terbukti langsung oleh Baloyskie di MPL ID.

Build Gatotkaca terbaik yang sudah terbukti

Belakangan ini build Gatotkaca terbaik menjadi pencarian terbanyak oleh para player meskipun jarang muncul di scene kompetitif. Baik sebagai pengisi roles exp lane atau roamer,nama gatot kaca menghiasi spotlight di pekan keempat MPL ID S14.

Gatot kaca sebenarnya adalah hero yang sangat kuat dan tebal dalam war. Dia bisa sustain, dan mampu memberikan CC besar dari ultimatenya. Secara logika,Gatot begitu kuat untuk menghadapi gank hero musuh.

Sampai akhirnya Baloyskie memunculkan Gatotkaca untuk pertama kalinya di MPL ID S14 saat Geek Fam menghadapi Liquid ID.

Baca juga : LOTTO03.COM BANDAR TOGEL ONLINE TERBESAR dan TERPERCAYA

 

Baloyskie dua kali menggunakan Gatotkaca di game pertama dan kedua. Hasilnya masih 50-50.

Meski begitu, dua penggunaan Gatotkaca dari Baloyskie kerap bisa membuat momen. Sudah terbukti bahwa Potensi ultimate Gatotkaca mampu menciptakan keraguan gerakan bagi musuh yang sedang mengejar objektif besar.

Lalu seperti apa build Gatotkaca terbaik dari Baloyskie? Bermain sebagai roamer, Baloy memastikan bahwa tak ada potensi Gatot memakai hero damage seperti banyak yang terjadi di ranked.

Build Gatotkaca terbaik
*Tough Boots
*Thunder Belt
*Oracle
*Winter Crowns / Immortal
*Athena Shield
*Antique Quirass

Melihat build Gatotkaca Baloyskie, fokus utama adalah pada pengembangan defense dari stack Thunder Belt yang terbaru. Thunder Belt menjadi yang utama karena Gatotkaca adalah roamer yang juga membutuhkan sedikit damage dengan skillset yang sang hero miliki.

Jika kita tambah Oracle pada item kedua,harapannya tentu Gatotkaca bisa lebih tahan lama di dalam teamfight. Apalagi terutama pasca melakukan inisiasi dengan ultimate dan melakukan combo,yang mana efek shield dari Oracle menjadi lebih tebal.

Setelah itu,kalian baru bisa menentukan power lawan. Akan tetapi lebih baik langsung memakai Winter Crowns atau Immortality terlebih dahulu, sebelum membuat item defense berdasarkan kekuatan lawan.

Tapi kembali, hal paling krusial adalah memaksimalkan ultimatenya supaya akurat sehingga tim bisa memanfaatkannya dengan sempurna.

 

Talent emblem Gatot kaca terbaik

 

Lalu bagaimana dengan talent emblemnya? Apakah Gatotkaca membutuhkan talent cooldown karena sang hero sangat butuh ultimatenya? Jawabannya tidak sama sekali.

Baloyskie seakan berkata kepada kita semua bahwa tugas roamer tank adalah menjadi badan dan tak berbeda dengan Gatotkaca.

Emblem Gatotkaca adalah tank yang mana tiga talent isinya full tank. Mulai dari talent pertama Vitality untuk menebalkan HP. Disambung dengan Tenacity yang juga membuat Gatotkaca semakin keras saat darahnya kian tipis.

Baca juga : Lotto03.com Situs slot gacor deposit Qris tanpa potongan

 

Dan tentu talent terakhir adalah Concussive Blast untuk ledakan pada beberapa basic attack.

Dengan talent emblem full defense, efektivitas Gatotkaca bisa kita pastikan lebih baik dan menyempurnakan build Gatotkaca terbaik di atas.

 

bandar Slot , Pola Slot Online , Slot Online Indonesia , RTP Slot Gacor, deposit Qris tanpa potongan

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *